Berdasarkan program kerja Tahun 2024, maka untuk menopang Janda,Duda,Yatim Piatu & Dishabilitas, Majelis Jemaat akan melakukan aksi segenggam beras yang akan dikumpulkan oleh majelis di KSP masing-masing, mulai 26 Mei -13 Juni 2024.
Natura yang dikumpulkan berupa Beras dan Gula pasir