Kita sudah akhiri tahun 2022 dengan semua kesan, suka dan duka, kini atas perkenaan Tuhan dirahmati untuk masuk tahun yang baru, tahun 2023. Seluruh derap langkah penatalayanan dalam GKI sudah ditentukan dan disepakati, yaitu tahun 2023 tema utama pelayanan adalah “pembaruan”
Mari, kita sekali lagi akan menikmati
keintiman hubungan dalam Roh bersama Tuhan
melalui ibadah-ibadah harian di dalam keluarga atau rumah tangga kita masing-masing. …
Satu Komentar
✝️😇